Lirik Lagu Rohani Kristen Priskila
Lirik Ku B’rikan Seluruh Hidupku oleh Priskila
Lirik Ku B’rikan Seluruh Hidupku oleh Priskila
Kar'na hanya Engkaulah Tuhan
Yang layak ditinggikan
Kumemuji namaMu selamanya
Kar'na hanya Engkaulah Tuhan
Yang layak dimuliakan
Tiada Allah yang seperti Engkau
S'bab itu kub'rikan sluruh hidupku
Hanya kepadaMu
Tiada yang seperti Kau Tuhan
Kau mulia mengatasi segala allah
Kau ditinggikan atas s'galanya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar