Lirik Kidung Jemaat 245 Tritunggal, Sinar Abadi
Tritunggal, Sinar abadi, Esa sempurna, Ilahi, dikala
surya terbenam, buatlah hati benderang.
2. Kau disembah dinihari, pun di senja Kau dicari.
Selalu kami menyembah; pujian kami t’rimalah.
3. Ya Bapa, Putra, Roh Kudus, kekal terpuji namaMu!
Engkaulah mahamulia semula dan selamanya!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar